-
Indonesia galakkan kampanye lawan narkoba ilegal
Polisi membakar narkoba ilegal, dan sebuah perlombaan bersepeda membantu mempromosikan gaya hidup yang sehat. Semua ini merupakan bagian peluncuran upaya untuk mengarahkan kaum muda Indonesia ke arah yang benar.
-
Reaksi terhadap rencana untuk menggabungkan zona waktu di seluruh negara kepulauan yang luas tersebut sangat bervariasi.
-
Penggerebekan narkoba awal minggu ini dapat membantu para penyelidik mengurai hubungan gelap antara para pemberontak Ujung Selatan dan komplotan penyelundup.
-
Menggunakan uang palsu mungkin terlihat seperti cara yang mudah untuk memperoleh layanan secara gratis, namun demikian kepolisian memperingatkan bahwa akibatnya bisa parah.
-
Kekurangan privasi dan sanitasi memadai sementara menghadapi masa depan yang tidak pasti, umat Muslim beserta Kristen menderita dalam penampungan sementara setelah kekerasan sektarian terakhir di Ambon, Indonesia.
-
2012-07-25
Setelah sepuluh tahun tinggal di permukiman sementara, banyak warga yang tergusur karena konflik telah meninggalkan harapan bisa kembali ke rumah mereka.
-
Para tersangka pemberontak menyambut mulainya bulan suci Islam dengan kekerasan, melakukan serangkaian serangan berdarah, dan mengganggu kehidupan warga.
-
Malaysia dapat membanggakan sebagian kisah sukses dalam pembersihan kawasan narkoba yang terkenal, sekarang ini menjadi daya tarik wisata utama. Akan tetapi masih banyak hal yang harus dilakukan.
-
Berbagai program baru bertujuan untuk melindungi prospek pendidikan bagi kaum muda di Madiun, Jawa Timur.
-
2012-07-20
Bagi wanita di Pacitan, kelapa sawit berarti peluang
Sebuah program LSM menawarkan pelatihan yang dapat membantu para wanita mendapatkan nafkah dan meraih kemandirian ekonomi. Sementara itu, produksi gula kelapa sawit organik juga menjanjikan peningkatan kualitas hidup di daerah tersebut secara keseluruhan.
-
Kemampuan berbahasa akan menjadi kunci keberhasilan ketika Komunitas Ekonomi ASEAN (AEC) lepas landas pada tahun 2015, kata sekretaris jenderal ASEAN, Surin Pitsuwan.
-
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 2012-07-19
Penggunaan internet, termasuk situs-situs jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter, sedang meluas dari komputer meja dan laptop ke ponsel yang langsung mengakses web. Dampak bagi pergerakan sosial dan demokrasi mungkin menjadi besar.
-
Becak kuno bertenaga manusia merupakan salah satu dari banyak daya tarik Yogyakarta. Sekarang para pengemudinya mendapatkan bantuan untuk berkomunikasi dengan percaya diri dengan para pengunjung asing.
-
Penjara Ujung Selatan hormati tata cara Muslim.
Penjara-penjara di bagian selatan Thailand sedang mengalami perubahan untuk lebih sensitif terhadap para narapidana Muslim, yang merupakan mayoritas di bagian negara tersebut.
-
Kebebasan Internet 2012-07-16
Halaman Facebook mendorong perdamaian lewat parodi
Ribuan orang telah bergabung dengan halaman Facebook yang meledek Front Pembela Islam (FPI). Halaman yang dimaksudkan untuk membangun toleransi itu telah mengundang ancaman.
-
Di Dataran Tinggi Dieng, budaya setempat dilestarikan dan keyakinan Islam dipraktikkan. Warga setempat berkata bahwa kombinasi itu penting bagi identitas mereka.
-
Perampokan, pembajakan, dan penjualan narkoba adalah beberapa cara yang digunakan untuk membiayai kegiatan teroris, menurut para aparat.
-
Pendidikan 2012-07-11
Di Jawa Timur, guru pesantren dan madrasah sepakat untuk melindungi para murid dari radikalisme dan untuk mengajari mereka nilai-nilai Islam yang sejati
-
2012-07-10
Mat Rempit: penggemar atau kriminal?
Pada malam akhir pekan, klub-klub sepeda motor Mat Rempit mengubah jalanan kota menjadi lahan ajang keberanian dan lomba sepeda motor. Banyak orang berkata para pengemudi motor itu keterlaluan dan membuat takut warga biasa.
-
2012-07-09
Penggunaan jilbab bertumbuh di Indonesia, di mana penutup kepala dapat menunjukkan selera mode dan juga keyakinan agama.
-
Presiden Indonesia mengungkapkan kebanggaannya melihat umat Muslim dan Kristen bekerja sama menyelenggarakan Kompetisi Musabaqah Tilawatil Qur'an di Ambon.
-
Pemimpin terhormat daerah ini, Sri Sultan Hamengkubuwono X, mendorong komunitas untuk berperan sebagai pembimbing bagi pelajar yang bisa jatuh dalam kebiasaan mematikan.
-
Upaya untuk menghidupkan kembali usaha tambak setempat membuahkan hasil bagi para penduduk di wilayah yang relatif tidak tersentuh oleh kekerasan pemberontak.
-
Sebuah lembaga baru yang membantu para pecandu narkoba membersihkan salah satu lingkungan terburuk di Kuala Lumpur.
-
Kaum wanita yang kesulitan mencari dana untuk memulai bisnis bisa menantikan bantuan pemerintah dalam bentuk skema pinjaman bunga rendah.
-
Ketika kawasan ini berupaya untuk meredakan sumber ketegangan yang berkelanjutan, Indonesia berharap untuk ikut berperan dalam mengubah konflik mejadi kerja sama.